Kamis, 17 Mei 2012

Artikel yang Disukai Google, Artikel yang Baru

Artikel baru lebih disukai Google.. 


Benarkah ? Ya, Google menyukai artikel baru. Itulah artikel yang disukai Google salah satunya.


Saya baru tahu bahwa artikel yang disukai Google adalah artikel yang baru. Itulah kebijaksanaan algoritma Google yang mengutamakan posting terbaru. Tapi tidak semua artikel baru diprioritaskan,contohnya Wikipedia, situs ini memang memuat artikel lama tapi karena ini terkadang menjadi pegangan maka Google pun memperhitungkannya.


Mungkin Google sekarang lebih mengutamakan artikel, posting, konten yang aktual dan terkini. Mirip dengan media masa yang selalu update. Misalnya begini, anda membutuhkan info tentang berita, mungkin anda akan mencari berita yang terkini daripada berita lawas. Jadi, seperti itulah layanan Google saat ini.




Lalu bagaimana sebaiknya menghadapinya ?
Hmm, mungkin kita mencoba membuat artikel yang baru tapi tidak mudah basi. Atau mungkin kita membuat postingan yang asli ide dan buatan anda hingga menjadi daya tarik ke blog anda sehingga tidak perlu bersaing ketat dengan artikel yang harus selalu baru. Dan untuk itu marilah kita berposting artikel yang bermutu tinggi dan berkualitas.(silakan baca juga : Cara Posting Blog Berkualitas dan Menarik)


Kalau anda membaca judul diatas, cobalah untuk membaca artikel yang menurut saya juga penting, yaitu Blog dibenci Pengunjung, Kenapa ?


Mungkin anda punya saran dan pendapat atau punya cara jitu untuk menghadapinya, silakan berkomentar disini.

Artikel Terkait

Description: Artikel yang Disukai Google, Artikel yang Baru Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Artikel yang Disukai Google, Artikel yang Baru

1 komentar: