Kamis, 03 Mei 2012

Cara Posting Blog Berkualitas dan Menarik

Menulis posting berkualitas dan menarik disukai Google Panda ?
Google Panda memang menuntut postingan berkualitas dan melarang posting ganda. Selain menghindari amukan Google Panda, posting menarik dan berkualitas mendapat nilai lebih di mata pengunjung.


Intermeso saja : sebenarnya Google sekarang lebih mengutamakan artikel yang baru dan lebih fresh. Percaya? Baca : Artikel yang disukai Google, Artikel yang Baru 


Posting berkualitas sangat berpengaruh pada kenyamanan pengunjung hingga berpengaruh pada kenaikkan SERP dan trafik.


Kalau saya mau tanya..
Berani melawan Google Panda? Yakin ? Bisa-bisa ranking blog turun drastis. Mau ?


Berikut ini adalah cara posting berkualitas dan menarik :


1. Buatlah artikel yang original (tidak copas)



2. Bermainlah dengan heading (h1,h2,h3)


3. Sebelum anda menampilkan postingan, usahakan melakukan pembacaan ulang dan pengeditan. Dengan tujuan menghindari tulisan yang salah atau bacaan yang rancu.


5. Coba memberi artikel dengan huruf tebal, warna huruf dan gambar


6. Membuat paragraf yang baik.
Itu agar artikel mudah dibaca oleh pengunjung


7. Usahakan menyaring dulu tema yang akan dipilih. Ini untuk mengetahui selera dari pengunjung


Pembeli adalah raja memang kalimat dalam perdagangan.
Tapi dalam blogging, pengunjung adalah raja.
Secara langsung atau tidak pasti kita berharap agar mendapatkan pengunjung mulai dari cara posting berkualitas, SEO,iklan,dll. Jadi, yuk kita berposting ria artikel yang menarik dan berkualitas.

Mau menambahi ?
Silakan memberi pendapat dan komentar anda...

Artikel Terkait

Description: Cara Posting Blog Berkualitas dan Menarik Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Cara Posting Blog Berkualitas dan Menarik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar